Home / Destinasi

Sabtu, 7 Januari 2023 - 20:10 WIB

7 Tempat Wisata Kebumen yang Hits dengan Pemandangan Alam Indah, Harga Tiket Cuma Rp 5 Ribuan

Curug Plumbon, wisata di Kebumen yang hits dengan pemandangan alam indah yang bisa kamu kunjungi. (Dok ticmpu.id)

Curug Plumbon, wisata di Kebumen yang hits dengan pemandangan alam indah yang bisa kamu kunjungi. (Dok ticmpu.id)

kamuswisata.com – Kebumen ternyata juga punya banyak tempat wisata yang hits dengan pemandangan alam yang indah. Harga tiketnya kebanyakan cuma mulai dari Rp 5 ribuan, bahkan ada yang gratis.

Sebagai salah satu daerah di Jawa Tengah, Kebumen punya berbagai tempat yang indah. Daerah ini memiliki kawasan pantai dan pegunungan,.

Kamu yang berniat liburan ke Kebumen bisa berkunjung tempat wisata alam yang lengkap. Mulai dari pantai hingga perbukitan.

Berikut daftar tujuh tempat wisata di Kebumen yang hits dengan pemandangan alam indah yang bisa kamu kunjungi, dikutip dari berbagai sumber.

1. Goa Jatijajar 

Goa Jatijajar, wisata di Kebumen yang hits dengan pemandangan alam indah yang bisa kamu kunjungi. (Dok kebumenkab.go.id)
Goa Jatijajar, wisata di Kebumen yang hits dengan pemandangan alam indah yang bisa kamu kunjungi. (Dok kebumenkab.go.id)

Keberadaan Goa Jatijajar terungkap setelah ditemukan oleh seorang petani dengan nama Djayamenawi pada 1802.

Terdapat sendang (sumber air) yang masih aktif di goa ini. Meliputi Sendang Kantil, Sendang Mawar, Sendang Puserbumi, dan Sendang Jombor.

Alamat: Jalan Jatijajar, Palamarta, Jatijajar, Ayah, Kabupaten Kebumen.
Jam buka: 07.30 – 16.00 WIB.

Baca Juga:  New Rivermoon Klaten: Harga Paket River Tubing dan Outbound, Jam Buka serta Rute Menuju Lokasi

Harga tiket: anak-anak Rp 5 ribu, dewasa Rp 10 ribu.

2. Bukit Pentulu Indah

Bukit Pentulu Indah, wisata di Kebumen yang hits dengan pemandangan alam indah yang bisa kamu kunjungi. (Dok visitjawatengah.jatengprov.go.id)
Bukit Pentulu Indah, wisata di Kebumen yang hits dengan pemandangan alam indah yang bisa kamu kunjungi. (Dok visitjawatengah.jatengprov.go.id)

Berikutnya ada Bukit Pentulu Indah yang menawarkan pemandangan alam yang mempesona. 

Terdapat beberapa gardu pandang yang bisa kamu jadikan tempat melihat pemandangan matahari terbit.

Alamat: Jalan Pentulu Indah, Dakah, Karangsambung, Karangsambung, Kabupaten Kebumen.
Jam buka: –
Harga tiket: mulai dari Rp 5 ribu.

3. Pantai Karang Bolong

Pantai Karang Bolong, wisata di Kebumen yang hits dengan pemandangan alam indah yang bisa kamu kunjungi. (Dok direktoripariwisata.id)
Pantai Karang Bolong, wisata di Kebumen yang hits dengan pemandangan alam indah yang bisa kamu kunjungi. (Dok direktoripariwisata.id)

Sesuai namanya, Pantai Karang Bolong ini terkenal akan keberadaan karang yang berlubang cukup besar. 

Keindahan pantainya tak perlu diragukan lagi. Apalagi lokasinya dikelilingi oleh kawasan perbukitan yang cantik.

Alamat: Desa Karangbolong, Kecamatan Buayan, Kabupaten Kebumen.
Jam buka: 24 jam.
Harga tiket: mulai dari Rp 15 ribu.

4. Curug Plumbon

Curug Plumbon, wisata di Kebumen yang hits dengan pemandangan alam indah yang bisa kamu kunjungi. (Dok ticmpu.id)
Curug Plumbon, wisata di Kebumen yang hits dengan pemandangan alam indah yang bisa kamu kunjungi. (Dok ticmpu.id)

Baca Juga:  7 Tempat Wisata Dekat Stasiun Malang dan Daftar Harga Tiket Masuk, Banyak yang Gratis!

Curug atau Air Terjun Plumbon di Kebumen ini sangat unik, karena bentuknya yang bertingkat.

Setiap kolam dari hasil aliran air terjun bisa kamu jadikan tempat berenang atau bermain air. 

Alamat: Area Hutan, Plumbon, Karangsambung, Kabupaten Kebumen.
Jam buka: 24 jam.
Harga tiket: mulai dari Rp 5 ribu.

5. Pemandian Air Panas Krakal

Pemandian Air Panas Krakal, wisata di Kebumen yang hits dengan pemandangan alam indah yang bisa kamu kunjungi. (Dok kebumenkab.go.id)
Pemandian Air Panas Krakal, wisata di Kebumen yang hits dengan pemandangan alam indah yang bisa kamu kunjungi. (Dok kebumenkab.go.id)

Kebumen juga punya tempat pemandian air panas. Letaknya berada di kawasan kaki Pegunungan Serayu Selatan.

Selain bisa berendam air panas, kamu juga bisa berswafoto atau menjajal taman bermain yang ada di kawasan wisata pemandian air panas Krakal ini.

Alamat: Desa Krakal, Alian, Kabupaten Kebumen.
Jam buka: 07.30 – 16.00 WIB.
Harga tiket: mulai dari Rp 12 ribu.

6. Pantai Suwuk

Pantai Suwuk, wisata di Kebumen yang hits dengan pemandangan alam indah yang bisa kamu kunjungi. (Dok direktoripariwisata.id)
Pantai Suwuk, wisata di Kebumen yang hits dengan pemandangan alam indah yang bisa kamu kunjungi. (Dok direktoripariwisata.id)

Baca Juga:  Kebun Binatang Surabaya: Harga Tiket Masuk Terbaru, Wahana Permainan dan Jam Buka

Pantai lainnya yang bisa dikunjungi saat kamu berada di Kebumen adalah Pantai Suwuk.

Keunikan dari pantai ini adalah kamu bisa melihat pemandangan pegunungan kapur dari utara sampai selatan.

Alamat: Area Pantai, Suwuk, Tambakmulyo, Puring, Kabupaten Kebumen.
Jam buka: 24 jam.
Harga tiket: mulai dari Rp 5 ribu.

7. Terowongan Ijo Kebumen

Terowongan Ijo Kebumen, wisata di Kebumen yang hits dengan pemandangan alam indah yang bisa kamu kunjungi. (Dok direktoripariwisata.id)
Terowongan Ijo Kebumen, wisata di Kebumen yang hits dengan pemandangan alam indah yang bisa kamu kunjungi. (Dok direktoripariwisata.id)

Terowongan Ijo Kebumen merupakan terowongan kereta api terpanjang kedelapan di Indonesia. Panjangnya mencapai 580 meter.

Terowongan ini menerobos bukit kapur Gunung Malang. Kamu juga bisa berburu foto keren di sekitar sini, tapi tetap harus hati-hati dan waspada ya.

Alamat: Tambak Wringin Desa, Bumiagung,  Rowokele, Kabupaten Kebumen
Jam buka: –
Harga tiket: –

Itulah tujuh rekomendasi tujuh tempat wisata hits di Kebumen dengan pemandangan alam yang indah. Kamu pernah ke salah satunya?

 

Kamu Bisa Baca Artikel Lain dari kamuswisata.com di Google News

Share :

Baca Juga

Kota Mini Lembang, rekomendasi wisata hits di Bandung yang mirip di luar negeri. (Instagram.com/@kota_mini)

Destinasi

7 Tempat Wisata di Bandung Hits yang Mirip Luar Negeri, Ada Banyak Spot Instagramable
The Heritage Palace, rekomendasi tempat wisata di Solo. (kamuswisata.com/akb)

Destinasi

7 Tempat Wisata di Solo yang Instagramable dan Harga Tiket Masuk, Banyak yang Gratis
Wisata Alam Sevillage, harga tiket masuk, glamping dan wahana permainan. (Dok wisataalamsevillage.com)

Destinasi

Wisata Alam Sevillage: Harga Tiket Masuk, Glamping dan Wahana Permainan
Suraloka Zoo, tempat wisata anak di Jogja. (Dok suralokazoo.com)

Destinasi

7 Tempat Wisata Anak di Jogja, Cocok buat Kamu Kunjungi Saat Akhir Pekan
Tugu Jogja, tempat wisata gratis di Jogja yang ikonik dan Instagramable tanpa tiket masuk. (Dok pariwisata.jogjakota.go.id)

Destinasi

7 Tempat Wisata Gratis di Jogja yang Ikonik dan Instagramable, Tanpa Tiket Masuk!
Danau Lemona, tempat wisata terbaru, hits dan instagramable di Tasikmalaya. (Instagram.com/@danaulemona_)

Destinasi

7 Tempat Wisata di Tasikmalaya Terbaru, Hits dan Instagramable
Silancur Highland, harga tiket masuk, penginapan dan aktivitas yang bisa kamu lakukan. (Dok silancurhighland.com)

Destinasi

Silancur Highland Wisata Alam Hits di Magelang, Ini Harga Tiket Masuk dan Penginapan
Taman Bunga Nusantara, harga tiket masuk, jam buka dan fasilitas. (Dok tamanbunganusantara.com)

Destinasi

Taman Bunga Nusantara: Harga Tiket Masuk, Jam Buka,dan Fasilitas dari Taman Bunga Terbesar di Indonesia